15 Jun 2013

Kos Binaan Muslim 2013

Milih kos jangan asal. Lha kok?

Iya. Kos, selain sebagai tempat melepas lelah dan mengisi energi lagi, harusnya juga tempat mengisi ruhiyah dong.

Sudah menjadi rahasia umum, sebagai anak perantauan, jauh dari orangtua seolah lebih bebas. Di tengah pergaulan yang kian hari kian gitu deeh, harus ada penjagaan dong dari masing-masing pribadi agar gak terseret ke hal yang nggak-nggak.

Nah, di sinilah fungsinya Kos Binaan, yang disingkat Kosbin. Suasana lebih kondusif karena ada temen-temen yang selalu ngingetin dalam kebaikan. Kan temen sejati bukan mereka yang selalu seiya sekata dengan kita, tapi yang selalu mengarahkan kita ke arah kebaikan.. Ya kan, ya kan..

Nah, ini dia daftar Kos Binaan Putra. Silahkan pilih..



Fakultas Ekonomi

Nama: Tsaqafi
Jumlah kamar kosong: 4 kamar
Fasilitas:
-TV
-Kamar Mandi luar
-Meja
-Almari
-Perpus
-Kajian Kos 1 bulan sekali
-Futsal Kos
Lokasi: Gulon RT 3/21, Jebres, Surakarta
Harga:
-1 orang per kamar: 1,9 juta/tahun
-2 orang per kamar: 950 ribu/tahun
Kontak: Anggel _ 085669667422


Fakultas Kedokteran

Nama: Al-Fikr
Jumlah kamar kosong: 4 orang
Fasilitas:
-TV
-Kamar mandi
-Kasur
-Meja
-Almari
-dll
Rentang Harga: 3 juta-an
Kontak: Angga _ 085728011136


Fakultas Teknik

Nama: Muhandis
Jumlah kamar kosong: 1 kamar
Fasilitas:
-TV
-Kamar mandi
-Kasur
-Meja
-Almari
-dll
Rentang Harga: 1,5 juta-an
Kontak: Hakim _ 085643512173



Fakultas Pertanian

Nama: Pondok Ikhwan
Jumlah kamar kosong: 1 kamar
Fasilitas:
-TV
-Kamar mandi
-Kasur
-Meja
-Almari
-dll
Rentang Harga: 2,5 sampai 3 juta-an
Kontak: Iwan _ 085712344224


Fakultas MIPA

Nama: Al-Fatih
Rentang harga: 
Kontak: Yusuf Ali _ 087715223458


Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP)

Nama: Al-Hafidz
Rentang harga:
Kontak: David _ 085725429715



0 comments :

Posting Komentar